Rabu, 22 Februari 2012

PANTUN ala OVJ

Ikan gabus di rawa-rawa
Ikan belut nyangkut di jaring
Perutku sakit menahan tawa
Gigi palsu loncat ke piring
Dimana kuang hendak bertelur
Diatas lata dirongga batu
Dimana tuan hendak tidur
Diatas dada dirongga susu
Elok berjalan kota tua
Kiri kanan berbatang sepat
Elok berbini orang tua
Perut kenyang ajaran dapat
Anak ayam turun ke bumi
Induk ayam naik kelangit
Anak ayam nyari kelangit
Induk ayam nyungsep ke bumi
Sakit kaki ditikam jeruju
Jeruju ada didalam paya
Sakit hati memandang susu
Susu ada dalam kebaya
Disana gunung, disini gunung,
Ditengah-tengah bunga melati
Saya bingung kamu pun bingung
Kenapa ada bunga melati ???!?
Naik kebukit membeli lada
Lada sebiji dibelah tujuh
Apanya sakit berbini janda
Anak tiri boleh disuruh
Pohon kelapa, Pohon durian,
Pohon Cemara, Pohon Palem
Pohonnya tinggi-tinggi Bo!
Orang Sasak pergi ke Bali
Membawa pelita semuanya
Berbisik pekak dengan tuli
Tertawa si buta melihatnya
Jauh di mata,dekat dihati
Jauh di hati,dekat dimata
Jauh-dekat tujuh ratus perak
Ada apa diseberang itu
Mentimun busuk dimakan kalong
Ada apa diseberang itu
Bujang bungkuk gadis belong
Men sana in corpore sano
Gue maen kesana,
Elo maen ke sono!
Limau purut di tepi rawa, buah dilanting belum masak
Sakit perut sebab tertawa, melihat kucing duduk berbedak
Buah Nanas, Buah bengkoang
Buah jambu, Buah kedondong
Ngerujak dooooooooonggggggg
Jalan-Jalan ke Kota Sumedang..
Ada Kambing Makan Rumput..
Anak-anak pada Senang ..
Melihat banci Bergoyang Dangdut..
Hati siapa tak bimbang
Situ botak minta dikepang
Buah kedondong Buah atep
Dulu bencong sekarang tetepp ….
Buah semangka buah manggis
Nggak nyangka gue manis
Buah apel di air payau
Nggak level layauuuuuuuĆ¢€¦..
Disini bingung, Disana linglung
mangnya enak, engga nyambung
Buah semangka berdaun sirih
Buah ajaib kali yah?????????
Jalan kaki ke pasar baru
Jauh boooooooooooo..
Jambu merah di dinding
Jangan marah just kidding
Nemu gesper, di pinggir jalan
Kalo laper, makan tu gesper
Sayur asem sayur sop
laper nich
Dilangit ada tomat
Sengit amat
buah kedongdong buah tomat
Elu bodong amat
Bunga mawar tangkai berduri
Laris manis pedang cendol
Aku tersenyum malu sekali
Ingat dulu suka mengompol
Ikan hiu pegel-pegel
I love U girl…
Ada padi, Ada jagung
Ada singkong, Ada pepaya
Panen ni yeeeeeeeeeeeee!

1 komentar:

  1. Bagi Anda semua para Pecinta Betting Online dan ingin mencari Situs Terbaik, DISINILAH TEMPATNYA !!
    S128Cash adalah Situs Betting Online Terbaik dan Terpercaya yang memiliki sistem terbaru untuk memudahkan semua bettor melakukan taruhan secara online.
    Disini menyediakan jasa taruhan online Terbaik, seperti :
    - Sportsbook
    - Live Casino
    - Sabung Ayam Online
    - IDN Poker
    - Slot Games Online
    - Tembak Ikan Online
    - Klik4D

    Anda juga bisa mendapat BONUS-BONUS menarik yang sangat mudah untuk didapatkan, seperti :
    - BONUS NEW MEMBER 10%
    - BONUS DEPOSIT SETIAP HARI 5%
    - BONUS CASHBACK 10%
    - BONUS 7x KEMENANGAN BERUNTUN !!

    Segera daftarkan diri Anda bersama kami, untuk informasi lebih lanjut bisa hubungi kami melalui :
    - Livechat : Live Chat Judi Online
    - WhatsApp : 081910053031

    Link Alternatif :
    - http://www.s128cash.biz

    Judi Bola

    Prediksi Judi Bola

    BalasHapus